Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Pengukuran ph tanah

Gambar
                      PENGUKURAN pH TANAH Apa itu pH tanah? PH adalah derajat keasaman atau kebasaan suatu larutan, pH   suatu tanah pertanian yang ditunjukkan dengan skala angka 0-14. Tanah dikatan netral ketika berada pada angka 7, tanaman dapat tumbuh subur pada tanah dengan tingkat pH kisaran angka 6,5-7,5. Semakin tinggi pH tanah (basa) maka unsur hara yang terkandung di dalam tanah akan sangat sulit diserap oleh tanaman, begitupun sebaliknya saat kondisi tanah cendrung asam atau pH terlalu rendah.  Tanah basa biasanya kandungan hara dan mikroorganismenya sangat sedikit sehingga pertumbuhan tanaman terganggu. Jika tanah basa petani bisa melakukan penetralan tanah dengan cara penambahan belerang atau sulfur, dan jika tanah mengalami kemasaman petani bisa menetralkan pH tanah dengan menggunakan kapur pertanian/dolomit.      gambar 1. Alat ukur pH meter dan kertas lakmus. Tanah merupa...

Jar Test Soil Testing

Gambar
                       JAR TEST SOIL TESTING Apa itu Jar Test Soil Testing? Jar Tes Soil Testing merupakan proses pengamatan pada tanah yang dikasih air lalu didiamkan 2-3 hari atau selama satu minggu untuk mengamati proses pemisahan antara clay dan silt nya. Pada proses ini yang digunakan adalah tanah sub soil. Kombinasi yang pas untuk melakukan pengamatan ini adalah antara pasir, liat, debu hampir seimbang. Tujuan Tujuan dari pengamatan praktikum kali ini adalah untuk mengetahui sifat pada struktur tanah, struktur tanah merupakan sifat fisik tanah yang menggambarkan susunan-susunan partikel tanah yang bergabung satu dengan yang lain dan membentuk agrerat dari hasil pedogenesis. Struktur tanah berhubungan dengan cara partikel pasir, debu dan liat relatif tersusun satu sama lain. Pengaruh struktur dan tekstur tanah terhadap pertumbuhan tanaman terjadi secara langsung, Struktur tanah yang ringan pada umumnya menghasilk...

Penyanderaan Profil Tanah

Gambar
       PENYANDERAAN PROFIL TANAH                     ( Lokasi lab.lahan tanah polije)    Pengertian Tanah  Tanah merupakan kumpulan dari partikel-partikel atau butiran-butiran yang tidak terikat satu dengan yang lain, sebagai hasil pelapukan batuan secara kimia atau fisika dan terdapat rongga-rongga di antara bagian tersebut yang berisi air atau udara, baik pada tempat aslinya maupun yang telah terangkut.  Tanah ( Soil ) adalah bagian dari lahan yang merupakan kerak atau lapisan teratas bumi yang mampu menunjang kehidupan tanaman secara permanen dan mengatur tata air pada lapisan tersebut.Tanah mmempunyai beberapa lapisan diantaranya: Humus, Top soil, Eluvial, Sub soil, Parents matherial, dan yang terakhir adalah Bed Rock. Pengertian Lapisan Tanah Lapisan tanah merupakan susunan yang terdiri dari berbagai lapisan yang ada di dalam tanah. Jadi, tanah yang kita lihat di dalam kehidupan sehari-hari it...